Minggu, 17 Februari 2013

Pengertian dan Contoh Anecdote text

Pernahkah mengalami kejadian ganjil atau tidak biasa? Dan pernah menceritakan kejadian ganjil atau kejadian tidak biasa tersebut ke orang lain. Kalau anda pernah menceritakan kejadian tersebut, pastinya akan sangat mudah memahami apa itu Anecdote Text. Untuk itu, pada kesempatan kali ini penulis mencoba menghadirkan penjelasan dan contoh Anecdote Text

Okee,,bacalah text di bawah ini secara baik-baik dan penuh konsentrasi

A.Pengertian Anecdote text
Anecdote text merupakan salah satu jenis teks bahasa Inggris dari kalangan Narration(lihat type-type text) yang di dalamnya mencerotakan kejadian aneh/ganjil ,baik fakta atau imajinasi(tidak nyata)

B.Tujuan Anecdote text
Di lihat dari pengertian Anecdote Text di atas, kita bisa menyimpulkan tujuan dari Anecdote Text yaitu menceritakan kembali kejadian ganjil atau kejadian yang tidak biasa yang ditujukan untuk menghibur pembaca.

C.Generic Structure dari Anecdote text

Ada 4 Generic Structure dari Anecdote Text, yaitu:
1.Abstract
Struktur  yang pertama dari Anecdote Text yaitu Abstract. Pada bagian Abstract, biasanya penulis mulai mengenalkan kejadian ganjil atau tidak biasa  yang akan diceritakanya. Terdapat beberapa Abstract dari Anecdote Text diawali dengan penggunaan kalimat tanya, tetapi tidak semua Abstract dari Anecdote Text menggunakan kalimat tanya.
2.Orienation
Struktur yang kedua dari Anecdote Text yaitu Orientation. Seperti halnya di Narative text, Orientation di Anecdote Text juga menceritakan siapa, kapan, dan di mana kejadian ganjil atau kejadian tidak biasa tersebut terjadi.
3.Crisis
Struktur yang ketiga dari Anecdote Text yaitu Crisis. Pada bagian ini menceritakan kejadian ganjil atau kejadian tidak biasa tersebut terjadi. Penulis menceritakan kejadian tersebut dengan detail.
4.Reaction/Incident
Struktur yang terakhir dari Anecdote Text yaitu reaction. Pada bagian reaction, penulis menceritakan bagaimana subjek cerita (pelaku) memecahkan masalahnya dan akhir dari kejadian ganjil atau tidak biasa tersebut.

D.Ciri umum dari Anecdote text
1. Menggunakan past tense (Waktu lampau),
  seperti: I found it last night.
2. Menggunakan rhetoric question (pertanyaan retorika),
  seperti: Do you know what?
3. Menggunakan conjuction of time (kata sambung waktu),
  seperti: then, afterward, etc.
4. Menggunakan action verb (kata kerja aksi)
   seperti: went, writed, etc.
5. Menggunakan imperative sentece (kalimat perintah),
   seperti: listen to this.
6. Menggunakan exclamation sentence (kalimat seru),
   seperti: it's awful, it's wonderful, etc.

D.CONTOH Anecdote text
Snake in Bath
Abstract
How would you like to find a snake in your bath? A nasty one too!
Orientation
We had just moved into a new house, which had been empty for so long that everything was in a terrible mess. Anna and I decided we would clean the bath first, so we set to, and turned on the tap.
Crisis
Suddenly to my horror, a snake’s head appeared in the plug-hole. Then out slithered the rest of his long thin body. He twisted and turned on the slippery bottom of the bath, spitting and hissing at us.
For an instant I stood there quite paralysed. Then I yelled for my husband, who luckily came running and killed the snake with the handle of a broom. Anna, who was only three at the time, was quite interested in the whole business. Indeed I had to pull her out of the way or she’d probably have leant over the bath to get a better look!


Ever since then I’ve always put the plug in firmly before running the bath water.

Gimana penjelasan di atas ,,,sudah paham kan?
Okelah sampai di sini dulu penjelasannya.thanks
NB:mohon berikan komentar pada kolom bawah

Diposkan oleh :Muhammad Khoirul Anwar

thumbnail
Judul: Pengertian dan Contoh Anecdote text
Rating: 100% based on 99998 ratings. 5 user reviews.
Ditulis Oleh

Artikel Terkait Tugas Sekolah :

0 komentar:

Posting Komentar

 
Copyright © 2013. About - Sitemap - Contact - Privacy
Template Seo Klaten oleh Raihan - Published by Juragan Template Klaten